HIPOTENSI (TEKANAN DARAH RENDAH)
Yaitu suatu keadaan
dimana tekanan darah lebih rendah dari 90/60 mmHg atau tekanan darah cukup
rendah sehingga menyebabkan gejala-gejala seperti pusing & pingsan. Tekanan
darah normal 120/80 mmHg.
A. Tanda & gejala Hipotensi
1.
Sering pusing
2.
Menguap
3.
Penglihatan kurang jelas (kunang-kunang)terutama
setelah duduk.
4.
Keringat dingin
5.
Cepat lelah
6.
Denyut jantung lemah
7.
Pucat
B. Penyebab Hipotensi
1.
Kurangnya pemompa darah dari jantung
2.
Volume jumlah darah berkurang. Ex:
luka, haid berlebihan, diare (komplikasi), BAK berlebihan
3.
Kapasitas pembuluh darah (dilatasi)
C. PenangananHipotensi
1.
Minum air putih & mengurangi
minum alkohol, karena alkohol dapat membuat dehidrasi meskipun dikonsumsi dalam
jumlah sedikit. Konsumsi air 8-10 gelas/hari dan sesekali minum teh, agar
memacu peningkatan darah ke jantung.
2.
Pola makan gizi seimbang
Misalnya : makan biji-bijian, buah,
sayur, daging, ikan, & ayam dengan kandungan gizi yang cukup & seimbang
serta mengandung cukup NHcl (garam)
3.
Melatih tubuh untuk hati-hati dalam
bergerak
4.
Batasi konsumsi karbohidrat
berlebih, gak mau gemuk kan? He...he...
5.
Pemberian obat-obat yang sesuai
dengan hal tersebut, kalo bisa yang herbal ya???
(back to natural ^^ natural lho...bukan nokturnal...he...ni ayu yang nulis lho...)
(back to natural ^^ natural lho...bukan nokturnal...he...ni ayu yang nulis lho...)
Ada tambahan Tips sederhana dari Ayu buat teman-teman ni......
Jika
habis duduk kemudian berdiri dan merasa pusing serta penglihatan kunang kunang,
maka yang harus kalian lakukan yaitu
tararang......tarik nafas dalam-dalam....kemudian berdiri secara perlan-pelan
**
Semoga bermnfa’at, mau sehat? Yuk...kita sama-sama jaga kondisi tubuh? dan
berbekamlah setipa 1 bulan sekali ***
Smile for you all :-)
Tulisan ini ku tulis dalam acara “Ayo Hidup
Sehat!!!” di Universitas Djuanda Bogor^^.
Bogor, 23 Februari
2010
Tidak ada komentar:
Posting Komentar